Erabaru.net. Musisi asal Rusia, Andrey Vinogradov, menampilkan permainan alat musik solo yang indah dan menyedihkan di instrumen hurdy-gurdy, yang terdengar sangat mirip dengan biola.
Lagu ini dan yang lainnya tersedia di albumnya yang berjudul “Music for Hurdy-Gurdy”.
Inilah Vinogradov yang menampilkan melodi tradisional Turki. (rpg)
Source: laughingsquid
Video Rekomendasi: