Erabaru.net. Segala sesuatu yang berbulu memang imut dan bikin kita gemes. Ambil contoh, boneka berbulu yang ada di kamarmu. Pasti kamu sering mencubit-cubit pipi boneka, atau mengelus-elus bulunya yang lembut bukan.
Selain boneka, beberapa hewan, terutama hewan peliharaan memang selalu bikin kita gemas. Kita pasti senang mengelus-elus bulu mereka, memeluk bahkan mencium mereka dengan penuh kasih sayang.
Nah, di bawah ini, ada hewan imut yang akan bikin kamu gemas, karena bulunya yang lembut dan ukurannya yang mungil.
Hmm, ada niatan ingin memelihara mereka? Yuk langsung saja simak hewan-hewan imut dan lucu berikut ini.
Kelinci berwarna putih kemerah-merahan yang mungil dan lucu…
Yakin nih, nggak mau memelihara anak kucing yang lucu-lucu ini? Pasti kamu nggak sanggup untuk menolaknya, terutama bagi kamu pecinta kucing
Marmut dengan bulu coklat yang lucu
Kalau anak anjing ini ada di rumah, pasti udah kamu elus-elus atau peluk tiap hari
Aduh, lucunya anak babi lagi menghabiskan hari musim panasnya dengan makan es krim
Panda yang berusaha manjat pohon. Mau tidur yaa?? Atau mau cari makan?
Anak-anak anjing laut yang imut. Sepertinya asyik jika kita berkesempatan memelihara mereka
Burung hantu yang terkenal menakutkan, ternyata bisa menjadi sangat lucu dan bikin gemas lho…
(intan/yant)